Resensi Pada Sebuah Kapal – Nh Dini, unit 1

24Aug09

“Pada Sebuah Kapal” adalah sebuah novel yang ditulis oleh seseorang NH Dini, berhubungan kepada cerita hidup dia. Pada resensi tersebut ini akan di omongkan tentang unit 1 pada cerita tersebut. Beberapa hal yang akan di bahas pada resensi ini adalah:

–          Pokok persoalan

–          Ringkasan Unit 1

–          Ulasan dan kesan saya

Pokok persoalan (tema) yang telah disampaikan kepada pembaca dalam unit 1, tidak begitu jelas, hingga pembaca cuman bisa membuat penilaian tentang pokok persoalan yang disampaikan dengan bantuan opini mereka tersendiri. Pernilaiaan saya tersendiri pada tema yang penulis berusaha menyampaikan kepada pembaca pada unit 1 adalah “Menghargai sesuatu sebelum Menyesal”. Tema ini bisa dilihat pada penggalan tersebut didalam karya tulisan NH Dini, dengan penjelasan yang telah diberi oleh tokoh utamanya pada pembaca tentang kangen yang dia rasakan kepada ayahanda yang telah meninggal.

Ringkasan tentang unit 1 pada novel “Pada Sebuah Kapal”, hasil karya NH Dini, menceritakan kisah sebuah perempuan yang berumur 13 tahun. Gadis tersebut memberitahu pembaca bahwa dia telah kehilangan sosok ayahnya dan sangat menyesali tiadanya Bapak dia. Dia tidak hanya memeberitahu bahwa ayahnya tiada, tetapi dia menceritakan kisah-kisah yang dialami dan disesali dengan ayahanda tersebut. Hanya tersebut yang dijelaskan pada unit 1 di novel “Pada Sebuah Kapal”

Dengan resensi tersebut saya memasukkan opini tersendiri kepada unit 1 dalam novel “Pada Sebuah Kapal”. Cerita yang telah diberi oleh sang penulis ke pembaca bagus dengan cara mengasih kisahnya dengan cara yang begitu bagus dan mampu mengalihkan perhatian pembaca kepada buku tersebut. Tetapi terkadang, unit 1 tidak memberi cerita yang begitu enak dibaca, hingga pembaca bosan dengan apa yang ia sedang membaca.



No Responses Yet to “Resensi Pada Sebuah Kapal – Nh Dini, unit 1”

  1. Leave a Comment

Leave a comment